Cara menggunakan comand Hatch di Autocad
kali ini saya akan membreikan tutorial Autocad 2d mengenai cara menggunakan Shortcut H atau cara mengarsir gambar ruang di dalam mengoprasikan program Autocad.
caranya sangatlah mudah dan kalian hanya tinggal mengikutinya saja.
perhatikan gambar di samping,ini adalah ilustrasi dari perintah Hatch,pada gambar nomer 2 kita bisa lihat ada arsiran di dalam ruang bangun.
caranya : Ketik H enter lalu akan muncul kotak dialog seperti di bawah.
keteranganya adalah :
kotak nomer 1 add pick points gunananya untuk seleksi ruangan yang ingin kita arsir " ruangan harus tertutup tanpa celah"
kotak nomer 2 Pattern adalah katalog arsiran yang sudah di sediakan di dalam default program autocad.
kotak nomer 3 Scale adalah kerapatan ukuran dari arsiran tersebut " semakin kecil skalanya maka arsiran akan semakin rapat"
kalo semua dialog sudah di selesaikan maka untuk melihat hasilnya silahkan klik OK,jika hasilnya tidak sesuai maka kalian bisa mengeditnya dengan cara ketik HE enter dan klik di bagian arsiranya,maka akan keluar kotak dialog Hatch Edit yang sama seperti di atas.silahkan atur sesuai kebutuhan.
semoga artikel ini bisa membantu,jika ada pertanyaan silahkan bertanya...
0 comments:
Post a Comment