Kursus Autocad untuk tingkat Pelajar SMP dan SMK sederajat
Bagi Teman teman yang ingin mempersiapkan bekal untuk ketatnya persaingan di dunia kerja mungkin bisa mencoba untuk Belajar Autocad atau Sketchup.
Contoh gambar Autocad
Contoh gambar Sketchup&Vray
Bersarnya permintaan tenaga Ahli di bidang drafter (operator gambar) bisa menjadi peluang besar untuk teman teman yang sekarang masih Bersekolah demi meraih masa depan yang lebih cerah.
walaupun peluang kerja yang sangat besar namun begitu,pesaingnya tidak terlalu banyak,karena sebagian besar mereka yang lebih memilih menjadi operator produksi daripada menjadi drafter,tentunya dengan alasan pribadi masing masing ya..
Mempelajari ketrampilan khusus seperti Autocad & Sketchup adalah pemikiran yang sangat bijaksana,karena jauh jauh hari kita sudah mempersiapkan diri untuk menjadi lebih baik dan berkualitas,sehingga banyak perusahaan ataupun Perorangan yang ingin memakai ketrampilan kita untuk menunjang pekerjaan meraka.
Bagi yang belum tertarik ingin mempelajari Ilmu Desain maka Kalian bisa sesuaikan dengan minat atau hobi masing masing ya...,karena pekerjaan yang mengasikan adalah pekerjaan yang di lakukan dengan ikhlas dan senang hati seperti kita menyukai Hobi kita sendiri.
Nah sekarang jika kamu sudah mendapat wawasan dari sekilas tentang Autocad dan Sketchup apakah kamu berminat ingin mempelajarinya?
Apabila kamu berminat maka di baca dulu ya Persyaratan dan Ketentuanya di bawah ini :
Belajar Autocad dan Sketchup biayanya sangat murah Hanya 300rb / Bulan
- Menunjukan kartu Pelajar yang masih aktif
- Mempunyai perangkat komputer pribadi
- Belajar di tempat kami ( Dizar Smart)
- 4x pertemuan dalam 1 bulan (Waktu akan disesuaikan)
- Wajib punya tekad besar untuk belajar dan harus Rajin mencatat hasil pembahasan Materi
- 100% langsung praktek untuk mengoprasikan software Autocad dan Sketchup
- Wajib memiliki Kartu Autocad&sketchup for student (Seharga 25rb)
- Proses belajar dilakukan Minimal 2 orang
- Mendapat surat keterangan pernah belajar Autocad / Sketchup (BUKAN SERTIVIKAT)
Nah apabila kamu setuju dengan semua persyaratan di atas maka silahkan hubungi Kontak kami di nomer WA / Telvn 0856 1242 848 (Dizar Smart)
Apabila teman teman ingin belajar secara otodidak bisa ikuti Tutorial yang sudah kami sediakan,Geratis berupa Video dan Artikel.
No comments:
Post a Comment